Data Kerjasama Dalam Negeri

No. Lembaga/Insitusi Jangka Waktu Ruang Lingkup/Bentuk Kerjasama Implementasi/Realisasi
1 FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI UNIVERSITAS TERBUKA 2022 - 2027
  • Penelitian Bersama dengan berbagai skema penelitian yang ada dalam panduan penelitian pada pengelola penelitian PARA PIHAK
  • Pembuatan rancangan dan karya penelitian yang dipatenkan atau terdaftar di Hak Kekayaan Intelektual(HAKI) oleh PARA PIHAK
  • Penulisan karya ilmiah atau artikel hasil penelitian untuk dipublikasikan pada jurnal nasional atau internasional oleh PARA PIHAK
  • Penulisan buku referensi, monograf, book chapter, hasil penelitian bersama PARA PIHAK
  • Publikasi katya ilmiah, artikel/jurnal, buku referensi, monograf, book chapter dari hasil penelitian PARA PIHAK
2 FAKULTAS ILMU HAYATI UNIVERSITAS PAHLAWAN TUANKU TAMBUSAI 2022 - 2027
  • PARA PIHAK menyiapkan perencanaan dan sarana prasarana yang dibutuhkan dalam pelaksanan kegiatan kampus merdeka, joint research, joint publication, dan pengabdian masyarakat.
3 FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI UNIVERSITAS ISLAM NEGERI IMAM BONJOL 2022 - 2025
  • Pelaksanaan perwujudan program Merdeka Belajar Kampus Merdeka(MBKM)
  • Kerjasama dalam pertukaran mahasiswa
  • Kerjasama dalam penyelenggaraan pendidikan dan pengajaran
  • Kerjasama dalam bidang penelitian
  • Kerjasama dalam bidang pengabdian kepada masyarakat
4 PT. Kereta Api Indonesia (Persero) Divisi Regional II Sumatera Barat 2021 - 2026
  • Pendidikan
  • Pelatihan
  • Penelitian
  • Pengabdian Masyarakat
  • Pengembangan SDM
  • Penelitian tentang KAJIAN FORMULASI DAN DAYA GUNA ZAT PENHANCUR/PELARUT KERAK SEMEN PADA ALAT TRANSPORTASI PT KAI Divisi Regional II Sumatera Barat yang berkedudukan di Kantor Divisi Regional II Padang (tahun 2021), dengan Ketua Peneliti Prof. Emriadi (Kimia)
5 FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS SUMATERA UTARA 2021 - 2026
  • Kegiatan pembelajaran dalam kerangka kebijakan Merdeka Belajar Kampus Merdeka
  • Penelitian
  • Pengabdian Masyarakat
  • Kerja sama lain yang disepakati PARA PIHAK
  • Credit Earning Matakuliah Biologi Forensik Semester Ganjil 2021/2022
6 FAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI UNIVERSITAS BUNG HATTA 2021 - 2026
  • Kegiatan pembelajaran dalam kerangka kebijakan Merdeka Belajar Kampus Merdeka
  • Penelitian
  • Pengabdian Masyarakat
  • Kerja sama lain yang disepakati PARA PIHAK
  • Penelitian bersama tentang …. dengan dosen a.n
7 Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan (STKIP) PGRI SUMBAR 2021 - 2025
  • Penelitian Bersama
  • Pengembangan SDM
  • Pengembangan Kurikulum/Program Bersama
  • Pengembangan Labor antar MIPA
  • Pelatihan Teknisi Labor,Pengiriman Praktisi sebagai Dosen, Penyelenggaraan Seminar/Konferensi Ilmiah
  • Peningkatan Kemampuan Tenaga Pengajar dan atau mahasiswa
  • Pelayanan Tugas Akhir dan Bimbingan
  • Program Merdeka Belajar Kampus Merdeka
  • Penelitian bersama dengan Prof. Dr. I Made Arnawa
  • Narasumber dalam kuliah tamu/kuliah umum
  • Kerjasama dalam pelaksanaan seminar nasional
  • Credit Earning dalam berbagai matakuliah di FMIPA Unand semester ganjil 2019/2020 dan 2020/2021
8 FAKULTAS TARBIYAH DAN ILMU KEGURUAN INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI PADANGSIDIMPUAN 2021 - 2025
  • Pendidikan dan pengajaran
  • Peningkatan kegiatan penelitian dan pengabdian
  • Kuliah kerja lapangan
  • Pengembangan laboratorium
  • Implementasi Program Merdeka Belajar-Kampus Merdeka
9 FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN UNIVERSITAS BENGKULU 2021 - 2024
  • Penyelenggaraan pendidikan dan pengajaran
  • Penelitian dan publikasi
  • Pengabdian kepada masyarakat
  • Pertukaran editor dan reviewer, serta pertukaran penerbitan hasil riset/publikasi naskah ilmiah di jurnal
  • Pelaksanaan program Merdeka Belajar-Kampus Merdeka
  • Mobilisasi Dosen sesuai Kepakaran/Kompetensi
  • Penelitian bersama tentang …. dengan dosen a.n
10 FAKULTAS TEKNIK INSTITUT TEKNOLOGI PADANG 2021 - 2023
  • Kegiatan Pembelajaran dalam kerangka kebijakan Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM)
  • Penelitian
  • Pengabdian masyarakat bersama
  • Kegiatan akademik lainnya yang disepakati oleh PARA PIHAK
  • Penelitian bersama tentang …. dengan dosen a.n
11 Fakultas Sains dan Teknologi Universitas Jambi 2020 - 2025
  • Penyelenggaraan program-program MBKM yang memungkinkan dilakukan dan sesuai dengan ketentuan yang berlaku di kedua institusi
  • Kerjasama penelitian tentang …
  • Pelaksanaan credit earning …
  • Pengembagan Kurikulum Biologi, Kimia, Fisika dan Matematika FST UNJA
12 Pemerintah Kota Pariaman 2019 - 2024
  • Pengembangan konsep smart people for healthy city di Kota Pariaman, yaitu
  • Bidang Pendidikan terutama pengembangan SDM
  • Bidang penelitian
  • Bidang pengabdian kepada masyakarat
  • Pengabdian pada Masyarakat Jurusan Biologi setiap tahun yang didani oleh PEMKOT Pariaman:
  • Penangkaran Penyu
  • Penghijauan Pantai dan Pulau Angso Duo Kota Pariaman
  • Pemberian nama latin tumbuhan Pulau Angso Duo
13 SMA IT ASH-SHIDDIIQI 2019 - 2022
  • Memberi akses kunjungan edukasi ke FMIPA Unand
  • Memberi pendampingan kunjungan edukasi ke labor FMIPA Unand
  • Memberikan informasi pendidikan
  • Memberikan peluang kepada siswa untuk menjadi mahasiswa FMIPA melalui jalur Tahfiz ataupun akademik
  • Kunjungan/study tour ke FMIPA Unand
14 Pusat Teknologi Keselamatan dan Metrologi Radiasi Badan Tenaga Nuklir Nasional (BATAN) 2018 - 2021
  • Pendidikan dan Pelatihan
  • Penggunaan fasilitas pendidikan dan pelatihan
  • Publikasi hasil penelitian
  • Perbaikan suasana akademik melalui kegiatan kuliah tamu, kuliah umum atau forum diskusi
  • Proteksi Radiasi di Bidang Medis yang dibuka oleh Prof. Dr. Ir. Efrizon Umar, MT selaku Deputi Kepala BATAN Bidang Sains dan Applikasi Teknologi Nuklir di Ruang Plaza FMIPA Unand pada tanggal 22 November 2017
  • Fasilitas tugas akhir mahasiswa. Pada tahun 2016 dua orang mahasiswa Pascasarjana melaksanakan tugas akhir di BATAN, yaitu: Enny Zarvianti dan Winda Surya Bery.
15 Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Tadulako 2017 - 2022
  • Pertukaran Dosen
  • Pertukaran Mahasiswa
  • Pendampingan Kurikulum, Sistem Pembelajaran dan Akretasi
  • Penelitian Bersama
  • Pengabdian Kepada Masyarakat
  • Pengembangan SDM
16 Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan IAIN Batusangkar 2017 - 2022
  • Penelitian Ilmu Sains
  • Pengembangan Jurusan dan Prodi IAIN Batusangkar
  • Pertukaran Dosen
  • Peningkatan Kemampuan Tenaga Pengajar dan atau mahasiswa
  • Penyelenggaraan Seminar/Konferensi Ilmiah
  • Pengabdian Kepada Masyarakat
  • Pelatihan Karyawan Administrasi, Manajemen, dan Sistem Informasi
  • Narasumber dalam kuliah tamu/kuliah umum
  • Kerjasama penelitian tentang …
17 Institut Teknologi Sepuluh Nopember, Surabaya 2017 - 2022
  • Pendidikan
  • Penelitian
  • Pengembangan SDM
  • Pengabdian Kepada Masyarakat
  • Pengembangan kurikulum. Dr. Melania Suweni Muntini menjadi pembicara pada workshop pengayaan kurikulum berbasis KKNI pada hari Selasa-Rabu 17-18 Januari 2017
  • Workshop Small Area Estimation: Teori dan Aplikasi oleh Dr. Anang Kurnia (Dosen Statistika IPB) tanggal 7 November 2019
  • Seminar Rutin Jurusan Matematika 'Big Data Concept and Its Applications' oleh Dr.rer.pol. Heri Kuswanto, M.Si (Dosen Matematika ITS) tanggal 28 Maret 2018
18 Sekolah Menengah Atas Negeri 15 Padang 2017 - 2022
  • Pedalaman materi guru dan siswa bidang MIPA
  • Pelatihan pratikum guru dan siswa bidang MIPA
  • Pelatihan materi ujian nasional dan olimpiade siswa bidang MIPA
  • Kegiatan pengabdian untuk masyarakat dalam pembinaan siswa untuk memahami mata pelajaran MIPA
  • Kegiatan pengabdian untuk masyarakat dalam pembinaan guru untuk melaksanakan praktikum sederhana di sekolah
19 ITB 2017 - 2022
  • Kemitraan dalam Pendidikan, Penelitian dan Pengabdian Masyarakat
  • Pengembangan kurikulum. Dr. Novitrian dari Institut Teknologi Bandung (ITB) menjadi narasumber pada Workshop Kurikulum Berbasis OBE dalam rangka Menyonsong Revolusi Industri 4.0, dilaksanakan pada 8/9/2018
  • Kerjasama penelitian. Dr. M. Ali Shafii dan Dr. Dian Fitryani menjalin kerjasama penelitian dengan Prof. Zaki Su’ud dari ITB
  • Webinar KAJIAN PERSAMAAN DIFFERENSIAL DALAM TINJAUAN PEMODELAN MATEMATIKA GELOMBANG bersama Dr. Ikha Magdalena (Matematika ITB) pada tanggal 26 Mei 2021
  • Workshop persiapan ASIIN Jurusan Matematika Unand oleh Dr. Hilda Assiyatun (Matematika ITB) pada tanggal 17 November 2020
20 Kopertis Wilayah X 2017 - 2021
  • Kerjasama pengembangan SDM dan penelitian
  • Pengembangan SPMI Perguruan Tinggi Swasta Propinsi Sumbar, Riau, Jambi dan Riau Kepulauan, Prof. Dr. Mansyurdin Tahun 2017 sampai sekarang
21 Sekolah Menengah Pertama Negeri 8 Padang 2017 - 2018
  • Pembinaan guru dan siswa penyelenggaraan OSN bidang MIPA
  • Mengembangkan ilmu dan kompetensi guru dan siswa penyelenggara OSN bidang MIPA melalui pembelajaran dan praktek laboratorium
  • Kegiatan Pengabdian Pelatihan Olimpiade
22 Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika 2016 - 2022
  • Peningkatan kapasitas SDM melalui pendidikan formal dan nonformal
  • Penempatan seismometer dan accelerometer beserta perangkat komputer akuisisi dan komputer analisa
  • Pemanfaatan sarana dan prasarana
  • Pemanfaatan data dan informasi Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika
  • Penelitian dan pengembangan iptek di bidang Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika
  • Perbaikan suasana akademik melalui kegiatan kuliah tamu/kuliah umum. Tanggal 21 Maret 2016 telah dilaksanakan kuliah umum dengan kepala BMKG (Dr. Andi Eka Sakya, M.Eng). (http://fisika.fmipa.unand.ac.id/berita/kegiatan-jurusan/item/51-mou-dengan-bmkg). Tahun 2017, juga dilaksanakan kuliah umum dengan kepala BMKG
  • Kerjasama penelitian. Dr. techn. Marzuki memasang alat penelitian di BMKG Sicincin bekerjasama dengan Sugeng M.Si (BMKG). Kerjasama ini juga menghasilkan beberapa publikasi bersama
  • Fasilitas tugas akhir. Mahasiswa fisika yang penelitian tentang gempa bumi difasilitasi oleh BMKG Padang Panjang dalam hal penyediaan data dan bimbingan lapangan
23 Universitas Dharma Andalas 2016 - 2021
  • Kemitraan Universitas Andalas dengan Universitas Dharma Andalas untuk Meningkatkan Mutu Pendidikan
  • Pembinaan mutu program studi, Prof. Dr. Mansyurdin, 2016-2018
24 Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan IAIN Bukittinggi 2016 - 2020
  • Penelitian Bersama
  • Pengembangan SDM
  • Penyelenggaraan Seminar/Konferensi Ilmiah
  • Pengiriman Praktisi sebagai Dosen
  • Peningkatan Kemampuan Tenaga Pengajar dan/atau Mahasiswa
  • Narasumber dalam FGD Penelitian tahun 2019